Adalah merebut bola dari lawan menggunakan kaki dengan cara meluncur dan menjatuhkan badan. Sliding tackle termasuk tehnik yang beresiko. Jika dilakukan dengan cara dan timing yang tidak tepat maka bisa membuat cidera lawan dan bisa dikenai hukuman oleh wasit. Saat melakukan, pemain harus..... menekuk lutut sebagai penopang tubuh disaat pemain meluncur dengan bertumpu pada kaki itu. Saat kaki yang satunya memnyentuh bola, pindahkan berat badan ke kaki yang melakukan serobotan. Biasanya gerakan ini langsung bisa merebut bola. Jika gagal, coba lakukan secara rutin dan bertahap. Timing sangat penting dalam melakukan sliding tackle. Untuk itu perkirakan dengan cermat saat melakukannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar